Rabu, 22 April 2015

SDN 257 raih prestasi di ajang O2SN Kota Palembang

Pada pertandingan sepak bola di rangkaian kegiatan O2SN Tingkat Kota Palembang, yang di laksanakan di  lapangan Kamboja bulan maret yang lalu, tim sepak bola putra SD Negeri 257 Palembang di bawah asuhan Bapak Al Hilal berhasil meraih prestasi yakni juara III SD Negeri Sekota Palembang, Kepala Sekolah SDN 257 yaitu Ibu Katijah, S.Pd, SD beliau mengharapkan agar kiranya prestasi ini dapat lebih di tingkatkan di masa mendatang, selain dari prestasi sepak bola ada juga capaian yang telah di raih di tahun ajaran 2015 ini di antaranya yaitu untuk O2SN tingkat
Kecamatan Plaju yaitu Juara III
Bulutangkis, Juara I Atletik
Cabang Formula I, kemudian Juara II
Kanga's Escape dan lain sebagai nya.
Di SD Negeri 257 ini mempunyai murid sebanyak
265 orang, sedangkan tenaga pendidik
memiliki 14 orang yang terdiri dari 10
orang tenaga PNS ditambah 4 orang tenaga
honorer, demikian perbincangan dengan
Ibu Kepala Sekolah.

Foto bersama Tim
Sepak Bola dan Pelatih.













Foto Tim Bulutangkis














Foto Tim Atletik.














Foto Ibu
Katijah, S.Pd, SD
Kepsek SDN
257 Palembang.











Foto Staf TU.














Foto pagar sekolah.